FIKTI HEALTH DAY

Untuk menekan peningkatan penderita penyakit HIV/AIDS dan perokok di kalangan masyarakat, Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi (BEM FIKTI) Universitas Gunadarma mengadakan acara kesehatan yang terbuka untuk seluruh mahasiswa/i Universitas Gunadarma dan umum dengan tema acara : FIKTI HEALTHY DAY . Acara seminar dan donor darah tersebut akan diselenggarakan pada:
Hari/Tanggal : Senin, 13 Januari 2014
Waktu : 08.00 s/d 13.00 WIB
Tempat : D461 dan D462
Pembicara : 1. Yuyun Yuniar, S.Si., Apt, MA. (Peneliti Sub Bidang Fasilitas dan
Perbekalan Kesehatan)
2. Yosef rabindatana Nugraha S. T. (Pendiri Komunitas Indonesia Bebas Rokok)

Pada acara ini tidak hanya ada seminar dan donor darah, tetapi juga ada pengecekan kesehatan secara gratis, serta beberapa penampilan pentas seni. Untuk mahasiswa/i yang ingin mendaftar bisa menghubungi Contact Person dibawah ini dengan format sebagai berikut :
Seminar :
1. Via student site
://studentsite.gunadarma.ac.id
Kemudian isi form yang ada pada link berikut
Click Here !
2. SMS ke CP Hani
Nama (spasi) NPM (spasi) kelas (spasi) jurusan
3. Datang langsung ke PUSGIWA E43 Kor. 3 (BEM FIKTI)
Donor darah :
1. SMS ke CP Anesia
Nama (spasi) fakultas/instansi

Seminar gratis dan mendapatkan sertifikat.

Info lebih lanjut :
- Twitter : @UG_BEMFIKTI
- Facebook : BEM FIKTI GUNADARMA

Contact Person:
Hani : 08982507184
Anesia : 085711339357