Seminar Nasional Sharia Economic Forum (SEF)

Indonesia diharapkan dapat menjadi kekuatan ekonomi digital terbesar di kawasan ASEAN pada tahun 2020 dengan potensi sebesar USD 130 Miliar atau senilai Rp1.690 Triliun (kurs Rp13.000/USD). Perkembangan pesat ekonomi digital ini tidak hanya didukung oleh lembaga jasa keuangan yang telah ada, namun juga oleh para perusahaan yang secara masif dan inovatif memanfaatkan teknologi untuk menyediakan layanan keuangan atau yang disebut dengan Financial Technology.

SHARIA ECONOMIC FORUM (SEF) UNIVERSITAS GUNADARMA mempersembahkan,
Seminar Nasional Aktualisasi Ekonomi Syariah yang bertemakan “Financial Technology”
Hari,Tanggal: Sabtu, 26 November 2016
Pukul : 08.30 - 16.00 WIB
Tempat : Ruang Cinema J167, Universitas Gunadarma

Seminar 1 | 08.30 - 12.00 WIB
"Islamic Financial Technology, Global Trends & Challenge"

Pembicara:
- Rosan Perkasa Roeslani (Ketua Umum Kamar Dagang Industri Indonesia)
- Dr. Ir. Imam Teguh Saptono, M.M. (Plt. Direktur Utama BNI Syariah)
Moderator:
- Khadijah Muh Anwar Ibrahim., Lc., M.I.S. (Dosen Prodi Ekonomi Syariah Universitas Gunadarma)

Seminar 2 | 12.30 - 16.00 WIB
"Integrating Small Medium Enterprises (SMEs) into Global Value Chains"

Pembicara:
- Ronald Wijaya (Country Head (Indonesia) Ethisventures Pte. Ltd.)
- Iman Ni'matullah, Lc., S.E.I. (Direktur Bisnis BPRS Harta Insan Karimah)
- Jamil Abbas B.Com., M.B.A. (General Manager of PBMT Social Venture Ltd.)
Moderator:
- Rakhma Diana Bustomi., S.E.I., M.M. (Dosen Prodi Ekonomi Syariah Universitas Gunadarma)



HARGA TIKET MASUK:
Rp 35.000,- / Sesi
Fasilitas: Sertifikat, Modul, Seminar Kit, Souvenir, Snack dll
Ayo tunggu apalagi? Segera daftarkan dirimu !! Manfaatkanlah moment ini sebagai ajang meningkatkan kualitas keilmuan mu !

PENDAFTARAN:

Kunjungi stand pendaftaran kami di Lobby J1 Kalimalang
Pendaftaran melalui SMS/WhatsApp:
Ketik: SN1/2_Nama Lengkap_L/P_Instansi_No.Hp_Email
Contoh :
SN1_Agung Adji_ L_Universitas Gunadarma_0877-7761-4414_Agungadji@gmail.com
Kirim ke:
0812 1246 9793 / WhatsApp (Laki-Laki)
0822 4340 9237 / WhatsApp (Perempuan)

INFO LENGKAP:
FB : Ksei SEF Gunadarma
Twitter : @KSEI_SEF
Instagram : ksei_sef
Line@ : line.me/R/ti/p/%40wud3545u
LinkedIn: Ksei SEF Gunadarma
Website: www.shariaeconomicforum.org